KAJIAN, BUKA BERSAMA DAN PENGGALANGAN DANA UNTUK PALESTINA

Kajian dan Ifthor bersama keluarga besar SD IT Tunas Mulia

"Pererat ukhuwah di bulan penuh berkah

Jalin silaturahmi dengan berbagi"

 

Alhamdulillah hirobbil alamin acara hari ini 18 Mei 2019 berjalan dengan lancar.

Terimakasih atas kedatangan bapak/ibu wali siswa kelas 1, 2 dan 3 dan semua yang telah berpartisipasi dalam acara kajian, ifthor dan donasi untuk Palestina.

 

"Semoga Allah membalasmu dengan kebaikan" (HR.At-Tirmidzil)

Kegiatan

Berita

Copyright © 2019 Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga Gunungkidul